Perancangan Program Pelatihan Membentuk Pola Pikir Positif Pada Masyarakat UMKM Desa Buana Jaya Dusun Cibeureum Dengan Karakter Socio Entrepreneur

Penulis

  • Ahmad Juhari Penulis
  • Indri Guslina STIM Budi Bakti Penulis
  • Adrian Adha STIM Budi Bakti Penulis
  • Giharjo STIM Budi Bakti Penulis

Abstrak

Kegiatan pengabdian kepada Masyarakat ini merupakan salah satu bentuk implementasi yang akan dilaksanakan kepada mitra dimana mereka sangat memerlukan pendampingan untuk penguatan kualitas sumber daya manusia. Nara Sumber pada kegiatan ini adalah Ibu Indri Guslina, Bapak Ahmad Juhari, Bapak Adrian Adha, Bapak Giharjo, beliau adalah akademisi dari Sekolah Tinggi Ilmu Manajemen Program Studi Strata Satu. Kegiatan pengabdian Masyarakat ini dilaksanakan pada bulan Juni 2023 sebanyak 60 peserta yang mengikuti kegiatan. Sasaran yang akan digunakan tempat pelatihan ini nantinya merupakan Desa Buana Jaya Dusun Cibereum. Hasil dari kegiatan pengabdian kepada Masyarakat ini hasil dari tindak lanjut dari penelitian mahasiswa sebelumnya terkait dengan penguatan sumber daya manusia berbasis socio-technopreneur. Dimana desa Buana Jaya khususnya warga Dusun Cibereum perlu meningkatkan kualitas sumber daya manusia jika ingin bersaing dengan dunia kerja dan tidak tertinggal oleh orang lain yang mempunyai kemampuan yang lebih mumpuni.

Unduhan

Data unduhan tidak tersedia.

Biografi Penulis

  • Indri Guslina, STIM Budi Bakti

    DOSEN STIM BUDI BAKTI

  • Adrian Adha, STIM Budi Bakti

    DOSEN STIM BUDI BAKTI

  • Giharjo, STIM Budi Bakti

    DOSEN STIM BUDI BAKTI

Diterbitkan

2024-03-09

Cara Mengutip

Perancangan Program Pelatihan Membentuk Pola Pikir Positif Pada Masyarakat UMKM Desa Buana Jaya Dusun Cibeureum Dengan Karakter Socio Entrepreneur. (2024). JURNAL PENGABDIAN MASYARAKAT BAKTI NEGERI, 1(1), 29-34. https://e-journal.stimbudibakti.ac.id/index.php/jnb/article/view/21